NYANYIAN ROHANI 63 - YESUS KU CINTA KAU


Yesus kucinta Kau
Kutinggikan, kuagungkan
Aku 'kan memuji-Mu
Baik di dalam suka dan duka
Reff:
S'bab Kau layak t'rima pujian
S'bab Kau layak t'rima pujian
S'bab Kau layak
Kuagungkan Yesus
Raja di atas segala raja




Post a Comment

Lebih baru Lebih lama